Pemerintah Kecamatan Sebulu Melaksanakan Apel Pagi, Inovasi Pelayanan Cepat Tunggu Di Tempat (PECUT)

Pemerintah Kecamatan Sebulu menggelar apel pagi rutin pada hari Senin, 19 Mei 2025, yang dipimpin oleh Sekretaris Kecamatan (Sekcam) Sebulu, Bapak Buyung Sasmita, di halaman kantor kecamatan. Apel pagi yang…